BICARABERITA - Hujan deras yang melanda kabupaten Bogor, Jawa Barat, menyebabkan bencana tanah longsor di kampung Pasir Pogor, desa Cipelang, kecamatan Cijeruk, Sabtu (21/5).
Seperti video yang diunggah akun Instagram @Seatodaynews, peristiwa tersebut terjadi pada sore hari hingga malam.
Dua rumah hancur tertimbun, juga ditemukan 4 warga dan beberapa lainnya luka-luka dan satu korban ditemukan meninggal dunia.
Warga pun histeris, dan ikut membantu proses pencarian. Tim SAR pun juga turun melakukan operasi pencarian.
Dikabarkan tiga warga lainnya masih dalam pencarian oleh tim SAR dengan menggunakan alat seperti menyemprotkan air.
Hingga tadi malam, Tim SAR serta warga lainnya masih melakukan pencarian.***
Artikel Terkait
Ungkap Azka Corbuzier akan Menjadi Mualaf, Gus Miftah: Doakan Mei
Gus Miftah Bocorkan Azka Corbuzier akan Masuk Islam
Tega! Bayi Baru Lahir Ditemukan di Taman Kopo Indah Bandung
Car Free Day Jakarta akan Kembali Dibuka, Berikut 6 Lokasinya!
Kasus Cacar Monyet Meningkat di Inggris, Mungkinkan Seperti Covid-19?
Kebiasaan Minum Air Putih ini Ternyata Bisa Berbahaya Bagi Ginjal, Apa Ya?
Kisah Inspiratif dari Kepala Puskesmas Waelengga, Rayakan Ulang Tahun dengan Berbagi
Peristiwa KKN di Desa Penari Akhirnya Terungkap, Terjadi pada 2008 di Rowo Bayu
Kabar Duka! Achmad Yurianto Mantan Jubir Covid-19 Meninggal Dunia
Berita Duka! Mantan Juru Bicara Penanganan Covid-19 Meninggal Dunia: Selamat Jalan Pak Achmad Yurianto